Jumat, 21 Januari 2011

RAMUAN UNTUK AMANDEL

Bahan : - 1 genggam daun Waru segar - 2 gelas air Caranya : Setelah dicuci bersih, lalu rebus hingga air tersisa 1 1 /2 gelas. Setelah dingin, saring dan gunakan untuk berkumur dan langsung diminum. Cukup sekali teguk. Lakukan 3-4 kali dalam sehari, ulangi sampai benar-benar sembuh

Tidak ada komentar:

Posting Komentar